ALAT PENGERINGAN IKAN MEKANIS

ALAT PENGERINGAN IKAN MEKANIS

Deskripsi Teknologi
Alat pengeringan mekanis terbagi menjadi dua bagian utama yaitu bagian sumber panas dan bagian pengeringan. pada bagian sumber panas, udara dari luar ditiupkan kedalam ruang pemanas melalui pipa logam atau batu bata yang dipanaskan. Udara panas ini yaitu dialirkan ke ruang pengering yang berisi ikan yang disusun dalam rak-rak Udara lembab akan keluar dan ikan akan menjadi kering.


Aspek inovatif
pengeringan ikan pada umumnya memerlukan lahan yang luas, bila produksi ikan ton maka lahan yang dibutuhkan ialah 1.000 m2. Kondisi cuaca yang tidak menentu sangat mempengaruhi produksi dan kuatitas dari ikan yang, dikeringkan. Alat pengering mekanis, dapat menghemat ruang. dan produksi tanpa tergantung pada cuaca.


Keunggulan
• Tidak memerlukan lahan yang luas,
• Proses pengeringan tidak tergantung cuaca,
• Pengolah dapat meningkatkan produksi secara optimal
• mutu dan keamanan produk dapat dipertanggung jawabkan
. Produk seragam, baik kenampakan maupun kadar air produk.


sumber : Balai Besar Pengembangan dan Pengendalian Hasil Perikanan, DKP, 2009

No comments:

Post a Comment